LAPORAN
PRAKTIKUM KIMIA
Hari – Tanggal Praktikum : Selasa, 09 Oktober 2012
Nama : Buono Aji Santoso
·
Tujuan
Percobaan : Untuk mengetahui bilangan koordinasi ion tembaga (II)
·
Alat dan
Bahan :
- Tabung reaksi dan rak
- Pipet tetes
- Larutan CuSO4 0,5 M
- Larutan NH3 pekat dan encer 0,5 M
- Larutan (NH4)2SO4 1 M
·
Langkah Kerja
:
1.
Percobaan 1
a. Sebanyak 2 tetes CuSO4 0,5 M dan 10 tetes larutan (NH4)2SO4
1 M ke dalam salah satu tabung. Perubahan warna diamati.
b. Pada salah satu tabung yang lain, dimasukkan 10 tetes NH3 pekat
dan 1 ml CuSO4 0,5 M. Perubahan warna diamati.
2.
Percobaan 2
a. Tabung reaksi sebanyak 12 tabung
disiapkan. Masing – masing dimasukkan 2 tetes (NH4)2SO4
1 M dan CuSO4 0,5 M.
b. Setiap tabung berturut – turut
ditambahkan NH3(aq) 1 tetes, 2 tetes, 3 tetes dan seterusnya hingga
12 tetes pada tabung yang ke dua belas. Amati perubahan warna.
·
Hasil Pengamatan :
Percobaan ke-1
|
|||||||||||||||||||||||||||||
Percobaan
ke-2
|
|||||||||||||||||||||||||||||
·
Analisis
Data :
Ketidaksesuaian
nomor tabung yang mengalami perubahan warna konstan antara teori dengan
kenyataan (hasil percobaan). Hasil percobaan menunjukan bahwa tabung mulai
konstan perubahan warnanya ketik berada pada tabung nomor 7. Sedangkan dalam
teori menunjukan tabung ke-8. Hal tersebut dapat terjadi karena beberapa
kemungkinan, yaitu :
a.
Alat – alat percobaan ada yang masih kotor atau terdapat sisa dari
percobaan praktikan sebelumnya.
b. Kesalahan
praktikan dalam mendeskripsikan perubahan warna karena warna dari tabung satu
ke berikutnya sering hampir sama.
c.
Kesalahan praktikan saat meneteskan NH3 kurang dari yang
seharusnya.
·
Pertanyaan
:
1. Apa guna (NH4)2SO4
pada percobaan ini ?
Jawab :
untuk memberi suasana asam
2. Mulai tabung
ke berapa pada percobaan 2 warna larutan mulai tidak mengalami perubahan ?
Berapa perbandingan mol CuSO4 0,5 M dengan mol NH3(aq) 0,5
M ? Pada percobaan nomor dua warna larutan mulai konstan pada tabung ke ?
Jawab :
Mulai tabung ke – 7, perubahan warna larutan mulai
konstan, yakni menjadi keruh.
mol CuSO4 0,5 M : mol NH3(aq) 0,5
M = 2 tetes : 7 tetes = 1 : 3,5.
3. Berapa
bilangan koordinasi ion Cu2+ dalam percobaan ini ? Bagaimana rumus
ion kompleksnya ?
Jawab :
Bilangan koordinasi Cu2+ adalah 4. Rumus
ion kompleksnya adalah.
·
Kesimpulan
: Bilangan
Bilangan koordinasi Cu2+ adalah 4.
Read more "Menentukan Biloks Cu..."